About Us

Kami Bangga Menjadi Partner Dalam Pelayanan Wisata Anda

Tentang Kami

Kami pastikan setiap perjalanan Anda nyaman

Tidak ada yang perlu diragukan lagi dengan Layanan kami. Pengalaman 10 tahun terakhir ini cukup menjadi alasan untuk berbangga diri untuk terus melanjutkan dan memberikan pelayanan yang semakin berkualiatas

King Ichsan Trans hadir untuk memberikan solusi Transportasi Pariwisata Anda. Semoga dengan hadirnya Layanan Bus Paraiwisata dari Po King Ichsan Trans membawa perubahan positif bagi Pariwisata Indonesia

About Image
Background Image
Mengapa Memilih King Ichsan

Jelajahi Keindahan Alam Nusantara Bersama Team Event Organizer

Pengalaman telah membawa kami menjadi sebuah Perusahaan yang handal dalam bidang pelayanan Transportasi Wisata dan Event Organizer. Dengan semakin ketat nya persaingan bisnis transportasi pariwisata sekarang ini, membuat kami juga semakin berbenah diri, mulai dari setiap armada Bus Pariwisata yang kami gunakan sampai dengan mempersiapkan crew yang sanggup memanjakan pelanggan setia kami. Harapan kami mampu melayani berbagai kalangan bawah sampai kalangan atas, sehingga semua lapisan bisa terlayani dengan baik. Harga sewa yang terjangkau juga menjadi konsentrasi perusahaan.

1.

Pengemudi Profesional

2.

Harga Murah & Ada Diskon

3.

Penjemputan Tepat Waktu

4.

Pilihan Bus Mewah

Membawa Anda ke mana saja yang Anda mau

Tidak hanya sekedar janji, tapi kami sudah terbukti

Memulai obrolan
1
Ada pertanyaan?
Scan the code
Halo... 👏
Apa yang bisa dibantu?

Terhubung dengan Admin, Silahkan klik Memulai obrolan or scan the code WhatsApp!